FOTO
Penulis: Elvis Sendouw
10:28 WIB | Minggu, 03 Agustus 2014
Arus Balik Mudik di Merak Mulai Menurun
MERAK, SATUHARAPAN.COM - H+6 lebaran di Terminal Terpadu Merak (TTM) terlihat lengang tidak padat seperti hari sebelumnya.
Pantauan satuharapan.com Minggu (3/8) pagi, jumlah penumpang arus balik mudik lebaran 2014 hari ini di TTM tercatat menurun bila dibandingkan hari kemarin.
Padahal hari ini diperkirakan menjadi puncak arus mudik lebaran. Hal ini diduga karena perilaku pemudik yang cenderung berubah-ubah.
Editor : Yan Chrisna Dwi Atmaja
BERITA TERKAIT
KABAR TERBARU
Korban Pelecehan Desak Vatikan Globalkan Kebijakan Tanpa Tol...
ROMA, SATUHARAPAN.COM-Korban pelecehan seksual oleh pastor Katolik mendesak Vatikan pada hari Senin ...