FOTO
Penulis: Elvis Sendouw
16:44 WIB | Minggu, 05 Januari 2014
Bermain di Kali, Anak Anak Tak Perdulikan Keselamatan
JAKARTA, SATUHARAPAN.COM - Anak-anak terlihat sangat senang saat bermain di kali Gresik, Menteng, Jakarta, (4/1), sepertinya mereka tidak takut bahaya bermain saluran air yang keruh dan kotor. Dinas Pertamanan sudah memagari area sepanjang kali Gresik namun sejumlah anak-anak tetap lolos menerobos pagar untuk dapat bermain di bantaran. Sambil melompat terjun ke air yang dipenuhi bebatuan anak-anak itu tidak takut yang mengancam diri mereka.
Kurangnya pengawasan terhadap anak, membuat anak rentan menjadi korban. Sudah banyak terjadi anak meninggal karena hanyut atau tenggelam di tempat tersebut.
Editor : Yan Chrisna Dwi Atmaja
KABAR TERBARU
Empat Kue Tradisional Natal dari Berbagai Negara
JAKARTA, SATUHARAPAN.COM - Perayaan Natal pastinya selalu dipenuhi dengan makanan-makanan berat untu...