Loading...
BUDAYA
Penulis: Melki Pangaribuan 20:38 WIB | Kamis, 12 Desember 2019

Daftar Lagu Natal 2019, Dari Taylor Swift Hingga John Legend

Ilustrasi. Sejumlah penyanyi mancanegara. (Foto: lifestyles-ns.com)

NEW YORK, SATUHARAPAN.COM – Penyanyi Taylor Swift, Katy Perry, Ne-Yo, John Legend dan masih banyak lainnya menghadirkan lagu-lagu Natal terbaru pada tahun 2019. Beberapa lagu natal pilihan dapat dinikmati dalam suasana santai maupun ketika dalam perjalanan liburan natal.

Berikut sejumlah lagu Natal pilihan terbaik tahun 2019 seperti dilansir dari huffpost.com, hari Rabu (11/12).

"Christmas Tree Farm," Taylor Swift.

Taylor Swift memberi hadiah Natal kepada penggemarnya pada awal minggu lalu dengan lagu barunya ini. Video ini menampilkan cuplikan suasana Natal di rumah Swift ketika dia masih masa anak-anak tahun 1990-an.

“Glittery,” Kacey Musgraves

Kacey Musgraves menyanyikan lagu “Glittery” dalam suasana hiasan natal ketika menjadi bintang tamu salah satu program talk show.

 “Make It To Christmas,” Alessia Cara

“All I Want (For Christmas),” Liam Payne

“Another Kind of Christmas,” Ne-Yo’s

“A Hand For Mrs. Claus,” Idina Menzel

“Cozy Little Christmas,” Katy Perry

a

“Christmas and You,” Los Lobos

“Silver Bells,” Steve Perry

“Christmas Is Annoying,” Keb’ Mo’

“Small Town Christmas,” Flagship Romance

“Christmas Valentine,” Ingrid Michaelson dan Jason Mraz

“Like It’s Christmas,” Jonas Brothers

“Baby It’s Cold Outside,” John Legend dan Kelly Clarkson

 

 


BPK Penabur
Gaia Cosmo Hotel
Kampus Maranatha
Back to Home