FOTO
Penulis: Dedy Istanto
16:57 WIB | Rabu, 07 Agustus 2013
Daging Sapi dan Ayam Jadi Incaran Warga Menjelang Lebaran
JAKARTA, SATUHARAPAN.COM – Menjelang Lebaran suasana pasar ramai dikunjungi masyarakat. Suasana Pasar Minggu hingga sore ini masih ramai dikunjungi oleh warga yang ingin berbelanja.
Daging sapi dan ayam menjadi incaran bagi para ibu-ibu yang berbelanja. Sampai dengan hari ini harga untuk daging yang dijual mencapai Rp 130.000 per kilogramnya. Sedangkan untuk ayam potong dijual dengan harga Rp 75.000, kemudian untuk ayam kampung Rp 100.000.
Sampai dengan sore ini suasana di Pasar Minggu masih ramai dikunjungi oleh sebagian masyarakat yang ingin berbelanja.
Editor : Sabar Subekti
KABAR TERBARU
Rusia Jatuhkan Hukuman Penjara kepada Pengacara Alexei Naval...
MOSKOW, SATUHARAPAN.COM-Rusia pada hari Jumat (17/1) menjatuhkan hukuman penjara beberapa tahun kepa...