Sang Hanoman Tokoh Pimpinan yang Mumpuni
Paguyuban Wayang Orang (WO) Satya Budaya Indonesia (SBI) menggelar pertunjukan berjudul "Sang Hanoman-Resi Mayangkara" di gedung Kesenian Jakarta, Minggu (30/3).
Pertunjukan tersebut dalam rangka HUT SBI yang ke-8. menurut Hj. Endang Purnomo Ketua Umum SBI, Paguyuban SBI mengambil lakon Sang Hanoman dalam pagelaran hari ini sebagai tokoh yang perlu diteladani keberaniannya demi membela kebenaran dan kepentingan orang banyak, sesuai dengan pesta demokrasi di Indonesia yang saat ini mendambakan tokoh pimpinan yang mumpuni, yang mampu membawa negara Indonesia sejajar dengan negara-negara maju lainnya di dunia.
Noni Purnomo President Director Blue Bird Group Holding turut memerankan Dewi Trijata dalam adegan "Sang Hanoman-Resi Mayangkara"
Editor : Yan Chrisna Dwi Atmaja
Jaktim Luncurkan Sekolah Online Lansia
JAKARTA, SATUHARAPAN.COM - Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur meluncurkan Sekolah Lansia Onl...