FOTO
Penulis: Sabar Subekti
19:23 WIB | Sabtu, 24 Juni 2023
Universitas Kristen Satya Wacana Wisuda 901 Lulusan

Rektor Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga, Prof. Dr. Intiyas Utami, SE, M.Si,AK, menyampaikan pesan pada 901 winisuda diploma, sarjana, Magister dan Doktor, pada acara wisuda hari Sabtu, 24 Juni 2023. Dia menyebutkan kampus yang mengangkat semangat creative minority itu untuk menjaga persatuan bangsa dan toleransi dalam memanfaatkan ilmu dan pengetahuannya. Lulusan kampus Indonesia mini ini juga diingatkan akann berhadapan dalam persaingan dengan robot, namun harus percaya diri sebagai mnusia yang diciptakan segambar dengan Allah, dan manusia bukan ciptaan Allah. (Foto: Ist)
Editor : Sabar Subekti
BERITA TERKAIT
KABAR TERBARU

Israel Mengatakan Tentaranya Tidak Akan Mundur dari Koridor ...
KHAN YOUNIS, SATUHARAPAN.COM-Israel tidak akan mundur dari koridor strategis di Jalur Gaza seperti y...