DKI Bangun Jalan Layang Transjakarta Koridor XIII Ciledug
JAKARTA, SATUHARAPAN.COM – Pekerja sedang melakukan pengetesan tanah untuk melihat apakah ada infrastruktur di dalam tanah, mengingat pembangunan akan menggunakan tiang-tiang besar untuk jalan layang serta kedalaman tanah untuk Pembangunan jalan layang untuk Transjakarta koridor XIII (Ciledug–Blok M) di kawasan Mayestik Jakarta, Sabtu (14/2). dimulai pengerjaan fisiknya pada April 2015. Saat ini, proses lelang telah rampung dan akan dibagi menjadi delapan paket pengerjaan. Di koridor ini nantinya akan dilengkapi 12 halte.
Namun dalam pekerjaan proyek ini pihak kepolisian juga mengantisipasi untuk kemacetan yang akan terjadi dalam pengerjaan tersebut. Polisi akan menyiapkan rekayasa lalu lintas jika terjadi kemacetan di sekitar Jalan Ciledug-Jalan Kapten Tendean sekitar pembangunan tersebut. Namun, saat ini kemacetan di jalan-jalan tersebut masih dapat ditanggulangi.
Editor : Bayu Probo
Cara Mengatasi Biduran dengan Tepat
JAKARTA, SATUHARAPAN.COM - Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin menjelaskan penyebab biduran, salah sa...