FOTO
Penulis: Elvis Sendouw
19:27 WIB | Selasa, 13 Januari 2015
Masih Banyak Warga Tinggal di Kolong Jembatan
JAKARTA, SATUHARAPAN.COM - Di balik gemerlapnya kota Jakarta ternyata masih banyak warga hidup di bawah garis kemiskinan. Sebagian warga Ibu Kota itu terpaksa menjadikan kolong jembatan sebagai tempat tinggal.
Beberapa warga dengan barang seadanya tampak tinggal di kolong jembatan kali Ciliwung, Kramat, Jakarta Pusat, Selasa (13/1) karena tidak mampu tinggal dipemukiman yang layak. Di kolong jembatan itu mereka berdomisili dan beraktivitas selayaknya di pemukiman.
Editor : Yan Chrisna Dwi Atmaja
BERITA TERKAIT
KABAR TERBARU
Empat Kue Tradisional Natal dari Berbagai Negara
JAKARTA, SATUHARAPAN.COM - Perayaan Natal pastinya selalu dipenuhi dengan makanan-makanan berat untu...