Loading...
FOTO
Penulis: Elvis Sendouw 19:18 WIB | Rabu, 15 Oktober 2014

Syukuran Rakyat Salam Tiga Jari

Syukuran Rakyat Salam Tiga Jari
Relawan Jokowi saat memberi salam tiga jari dalam keterangan pers terkait syukuran yang akan dilakukan pada tanggal 20 Oktober setelah pelantikan Jokowi-JK. (Foto-Foto: Elvis Sendouw)
Syukuran Rakyat Salam Tiga Jari
Relawan dan simpatisan Jokowi-JK yang diketuai oleh personil Slank abdee Negara memberikan keterangan kepada wartawan terkait syukuran yang akan dilakukan setelah pelantikan Jokowi-JK.
Syukuran Rakyat Salam Tiga Jari
Abdee Negara saat menunjukan slogan gambar syukuran rakyat salam tiga jari.
Syukuran Rakyat Salam Tiga Jari
Ketua MURI Jaya Supratna saat memberikan keterangan terkait rekor yang akan diberikan kepada relawan Jokowi-JK.
Syukuran Rakyat Salam Tiga Jari
Andi Wijayanto (bertopi fedora), pengamat pertahanan nasional dan tim pemenangan Jokowi-JK saat memberikan keterangan kepada wartawan.

JAKARTA, SATUHARAPAN.COM – Gabungan relawan dan simpatisan Jokowi-JK se-Indonesia yang diketuai oleh musisi Abdee Slank memberikan keterangan kepada wartawan di Warung Daun, Cikini, Jakarta, Rabu (15/10) terkait rangkaian kegiatan "Syukuran Rakyat Salam Tiga Jari " untuk pasangan Jokowi-JK yang akan dilakukan di Bunderan Tugu Selamat Datang pada (20/10) setelah pelantikan pasangan Jokowi-JK.

Syukuran yang akan dilaksanakan secara swadaya oleh para relawan sebagai bentuk simpatik untuk pasang Jokowi-JK.

"Relawan Jokowi-JK memaknai syukuran rakyat ini sebagai ungkapan rasa syukur seluruh rakyat Indonesia atas terselenggaranya pileg dan pilpres secara demokratis dan langkah awal untuk bersama-sama bekerja sebagai satu bangsa," kata personil grup band Slank Abdee Negara.

Editor : Bayu Probo


BPK Penabur
Gaia Cosmo Hotel
Kampus Maranatha
Back to Home